Cara Membuat Bootable Windows 7 pada USB Flashdisk
Oktober 21, 2012
0
komentar
Untuk membuat bootable Windows 7 pada Flashdisk, pertama-tama yang harus anda miliki adalah :
1. Flashdisk dengan kapasitas minimum 4GB .
2. Aplikasi untuk membuat bootable Windows 7 pada flashdisk. Bisa di download disini.
Setelah kedua poin diatas telah Anda persipkan untuk langkah awal segera format Flashdisk anda, kemudian instal Windows7 USB DVD Tool sampai selesai. Untuk lebih jelasnya saya...
Baca Selengkapnya ....